E-Learning Madrasah merupakan terobosan baru Kementerian Agama dalam pengembangan dalam bidang Pendidikan. Harapannya dengan aplikasi tersebut Madrasah menjadi lebih baik dengan diimbangi melalui teknologi yaitu E-Learning.
Dengan E-Learning Madrasah ini memungkinkan Guru dan Siswa melakukan pembelejaran interaktif. Baik itu dalam tatap muka atau tidak. Melainkan dengan pembelajaran Online yang tidak harus bertatap muka. Dalam E-Learning Madrasah tidak hanya proses pembelajaran saja yang dapat dilakukan. Tetapi juga bisa untuk Guru Bimbingan Konseling, semua termuat dalam E-Learning Madrasah.
E-learning Madrasah adalah sebuah aplikasi gratis produk Madrasah yang ditujukan untuk menunjang proses pembelajaran di Madrasah dari mulai Raudatul Athfal (RA), Madrasah Ibtidayah (MI), Madrasah Tsanawiyah (MTs) dan Madrasah Aliyah (MA), agar lebih terstruktur, menarik dan interaktif.
Dalam E-Learning Madrasah terdapat 6 role atau bahasa mudahnya adalah hak akses akun. 6 hak akses tersbut adalah :
Jika sudah siap suratnya silahkan ikuti tutorial login untuk pertama kali di web E-Learning Madrasah berikut ini :
Format Username dan Password E-Learning Madrasah Hak Akses Operator
Baiklah beirkut ini tutorial Login Pertama Kali pada Aplikasi E-Learning Madrasah di web https://elearning.kemenag.go.id/ :
Dengan E-Learning Madrasah ini memungkinkan Guru dan Siswa melakukan pembelejaran interaktif. Baik itu dalam tatap muka atau tidak. Melainkan dengan pembelajaran Online yang tidak harus bertatap muka. Dalam E-Learning Madrasah tidak hanya proses pembelajaran saja yang dapat dilakukan. Tetapi juga bisa untuk Guru Bimbingan Konseling, semua termuat dalam E-Learning Madrasah.
Apa itu E-Learning Madrasah ?
Dikutip dari website resmi https://elearning.kemenag.go.id/ bahwa pengertian E-Learning Madrasah adalah sebagai berikut :E-learning Madrasah adalah sebuah aplikasi gratis produk Madrasah yang ditujukan untuk menunjang proses pembelajaran di Madrasah dari mulai Raudatul Athfal (RA), Madrasah Ibtidayah (MI), Madrasah Tsanawiyah (MTs) dan Madrasah Aliyah (MA), agar lebih terstruktur, menarik dan interaktif.
Dalam E-Learning Madrasah terdapat 6 role atau bahasa mudahnya adalah hak akses akun. 6 hak akses tersbut adalah :
- Operator Madrasah (Administrator)
- Guru Mata Pelajaran
- Guru Bimbingan Konseling
- Wali Kelas
- Siswa
- Supervisor (Kepala Madrasah dan jajarannya)
Persiapkan SK Operator E-Learning Madrasah terlebih dahulu !
Bagi madrasah yang ingin menggunakan E-Learning Madrasah wajib melakukan login pertama kali di web https://elearning.kemenag.go.id/auth/login. Jadi setelah login operator harus mengupload SK Penugasan Operator E-Learning. Bagi yang belum punya suratnya sudah kami sediakan silahkan unduh pada link berikut : Download Format SK Operator E-Learning Madrasah.Jika sudah siap suratnya silahkan ikuti tutorial login untuk pertama kali di web E-Learning Madrasah berikut ini :
Format Username dan Password E-Learning Madrasah Hak Akses Operator
- Username : NSM (masing – masing Madrasah)
- Password : NSM (masing – masing Madrasah)
Baiklah beirkut ini tutorial Login Pertama Kali pada Aplikasi E-Learning Madrasah di web https://elearning.kemenag.go.id/ :
- Silahkan akses laman web https://elearning.kemenag.go.id/ .
- Klik Menu Login pada bagian kanan atas webnya.
- Silakan Log In Menggunakan NSM Masing-masing
4. Hingga Muncul Pemberitahuan Seperti ini
5. dan Dashbord berubah menjadi dibawah ini
Nah itulah cara login untuk pertama kali pada web E-Learning Madrasah. Setelag login maka selanjutnya anda harus mengupload surat atau SK Penugasan E-Learning Madrasah agar bisa mendapatkan link donwnload Aplikasinya.
Semoga Bermanfaat...!!
Posting Komentar